Tag Archives: Wereng Punggung Putih

Apa Sih Makanan Wereng? Berikut Penjelasan Singkatnya

Sebelumnya apakah anda pernah mendengar kata wereng atau bahkan pernah melihatnya? Jika belum, selamat anda mendapatkan tambahan pengetahuan di dunia serangga. Wereng merupakan serangga yang menghisap cairan dari tumbuhan dan serangga ini merupakan kepik sejati atau masuk dalam anggota ordo Hemiptera. Buat yang penasaran saja, kali ini kita akan membahas apa sih makanan wereng itu? Apakah Makanan Wereng?… Read More »