Tag Archives: Burung Manyar Jantan

Cara Mudah Membedakan Burung Manyar Jantan Dan Betina

Burung manyar jantan saat ini menjadi salah satu primadona bagi para pecintanya, karena memiliki kicauan yang khas (ngerol) dibandingkan dengan jenis burung lainnya. Burung ini terlihat lebih aktif dan agresif. Meskipun sekilas mempunyai kemiripan suara dengan burung pleci, burung kenari dan berbagai jenis burung lainnya. Secara umum meskipun burung manyar ini masih kurang popular di kalangan pecinta burung… Read More »